TANJUNGPINANG – Wakil Rektor Universitas Maritim Raja Ali Haji Atau Umrah, Suryadi, membantah terkait adanya pemeriksaan dugaan korupsi pembangunan Gedung I Gurindam, Kampus Umrah, oleh penyidik Polresta Tanjungpinang.
Ia menegaskan, pemanggilan oleh pihak kepolisian itu bukan pemeriksaan. Melainkan permohonan permintaan dokumen sarana Gedung I Gurindam yang dibangun tahun 2023 lalu.
Selengkapnya di Youtube Official UTV – [Klik Video di Atas]