[VIDEO] Erspo Luncurkan Jersey Baru Timnas Indonesia | U-NEWS WEEKEND

  • Bagikan

JAKARTA – Produsen Apparel Indonesia, Erspo selaku penyedia jersey dan apparel meluncurkan jersey baru Timnas Indonesia. Jersey terbaru ini mengusung tema Indonesia Pusaka Yang menjadi jati diri, kekuatan, dan kebanggan tim nasional sebagai perwakilan bangsa.

Motif dari jersey terbaru ini juga menjadi representasi keberagaman, mengambil 3 elemen utama yaitu gunung dan flora endemic Indonesia, dan akan tersedia untuk pembelian di platform online mulai dari 14 Februari 2025.

Selengkapnya di Youtube Official UTV – [Klik Video di Atas]

  • Bagikan

Kolom Komentar