JAKARTA – Pekerja Migran Indonesia yang menjadi korban penembakan petugas maritim Malaysia membantah disebut menyerang lebih dulu petugas.
Hal itu terungkap saat kementrian luar negeri menjenguk sekaligus meminta keterangan dua korban luka. Diantaranya PMI asal Riau yang masih di rawat di Rumah Sakit Serdang dan Rumah Sakit Klang, Malaysia.
Selengkapnya di Youtube Official UTV – [Klik Video di Atas]