Kepulauan Seribu – Menteri pariwisata dan ekonomi kreatif Sandiaga Salahuddin Uno, berenang di tengah Laut, 500 meter dari tepian dermaga Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu. Sandi menilai aksi berenang di Laut tersebut , untuk memotivasi masyarakat Kepulauan Seribu bangkit bersama melawan COVID-19.
Sumber : Antara
Editor : MD Yasir